Logo MTQ Ke-33 Provinsi Kalsel

by -2852 Views

Berikut adalah logo MTQ Ke-33 Tingkat Provinsi Kalsel yang akan diselenggarakan di Kab Tanah Bunbu.

Logo MTQ Ke-33 Tingkat Provinsi Kalsel

Logo MTQ Tingkat Provinsi Kalsel terdiri dari 9 Simbol.

Adapun makna filosofis yang terkandung dalam logo MTQ ke-33 tingakt Provinsi Kalsel adalah bergerak maju melesat bagaikan kilat dengan tiga kekuatan besar yaitu Umara Memimpin Pemerintahan, Ulama Menjaga Keberlangsungan Nilai-Nilai Religiulitas di masyarakat, dan Aghniya komponen yang mempunyai financial dalam menggerakan roda pemerintahan.

Baca Juga: Logo MTQ Nasional ke-29 Tahun 2022 Kalsel

Semua kegiatan pembangunan didasarkan kepada nilai-nilai agama yang menjunjung tinggi Alquran sebagai pedoman dan petunjuk hidup dalam menggapai kesejahteraan lahir dan bathin, dunia dan akhirat. Mewujudkan jati diri sebagai Serambi Madinah (Masyarakat Dinamis, Inovatif, Nasionalis, Agamis, dan Harmonis).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

No More Posts Available.

No more pages to load.